Minggu, 18 April 2010
Gaji Pegawai Indonesia 2010
Salah satu hal yang ingin diketahui oleh pelamar kerja adalah gaji yang akan diterimanya dan kepastian karir jika bekerja di suatu perusahaan. Adakalanya pula bahwa pelamar kerja akan ditanya pada saat wawancara berapa gaji yang pantas yang akan dia minta jika sudah ditrima bekerja. Nah, kalo kita tidak tahu gaji standart perusahaan tersebut, bagaimana kita bisa menentukan nilai dengan pasti?? Nah berikut ini ada beberapa Daftar Gaji lulusan S1 per bulan di beberapa perusahaan besar, Silahkan di cek.
Kantor Akuntan Publik:
Pricewaterhouse Coopers = 3,5 Juta
Ernst & Young = 3 Juta
KPMG = 2,75 Juta
Manufacturing MT Unilever = 7,7 Juta
P&G = 6.5 Juta
Nestle= 5 Juta
DANONE= 5-6 Juta
Jonshon&Jonshon= 4-5 Juta
Banking Mandiri ODP = 3,3 Juta
PPE Bank Niaga = 3,5 Juta
MDP BCA =3,75 Juta
GMAP PermataBank = 5 Juta
RMT HSBC = 6.3 Juta
International Graduate Standard Chartered = 6,5 Juta
CTO (MT local) Stanchart = 5,1 Juta
BRI kalo tidak salah 2,7 Jutaan tetapi ada bonus 8 x gaji setahun
BNI: 3.2 Jutaan waktu training itu 75% dari gaji
Oil & Mining Total E&P Jakarta 5 juta di Balikpapan 8 Juta
Conoco Philips at office 5 Juta yang offshore 12 Juta
BP = 12 Juta
Pertamina = BPS : 8 Juta pengolahan Non pengolahan: 6 Juta
LNG = 12 juta
Haliburton = 8-10 Juta
Exxon = 8-10 Juta
CNOOC = 6-8 Juta
Schlumberger = Jakarta 9 Juta , Qatar: 5000 USD
Mcdermott = 10 Juta/bulan + tunjangan kesehatan n rumah
Chevron: 15 Juta
Sekuritas MT Danareksa 4,5 Juta tapi disesuai kan dengan jenjang pendidikan S1, S2 dll
Consulting Accenture 4,5 Juta cuman uang transpor ke klien gedeee banget 300 rb/hari
McKinsey 7-8 Juta, tapi uang lembur juga gede.
AT Kearney 15 Juta, ga ada uang lembur lagi.
Telecommunication Indosat = 5 Juta
XL = 5.5 Juta
Telkomsel = 4 Jutaan setahun 23x Gaji
Telkom = Dijawa 3.8 Juta di luar jawa 5 juta dan sama 23 x setahun
BUMN lainnya
PLN = 3.8 Jutaan setahun 18x gaji
ANTAM= 8 Juta
MIning (Tambang) KPC = 10 juta dapat tiket Pulang pergi naik pesawat mereka.
PAMA = 6 jutaan tiket pulang dibayarin standar garuda
Freeport = 5juta + tunjangan 40% dari gaji jadi total hampir 9juta
THiess = 8 Juta
Manufacturing: Astra International = 3.8 tapi bonus diakhir tahun segedhe gaban. =)
Pupuk Kaltim = 6 Juta
PT Badak = 12 Juta engginer, 10 Juta untuk non engginer
Samsung= 2.9 + tunjangan 3.2 Juta dan kalo lembur bisa 7 juta
petrokimia gresik freshman (S1) 6 bulan pertama (masa training) 4,3 Juta
Rokok:
Sampoerna = 5.5 Juta untuk supervisor area dan 8 Juta untuk GI 17x setahun dapat uang pulsa (max 700ribu/bulan), mobil dinas ama BBM ditanggung
Djarum = 5 jutaan untuk fresh
Departemen:
BI = 9-10 juta perbulan
Depkeu = 6-8 Juta perbulan (untuk pajak&beacukai) lainnya 4.5 juta/bulan
BPK: 5-6 Juta perbulan
Sekretaris negara: 3-5 juta
Lain lainKompas gramedia, fresh graduate 3,1 Juta. bonus 2 x setahun 2x gaji. THR 1 x gaji natal & lebaran.
Nilai di atas mungkin tidak akurat 100%. namun setidaknya bisa dijadikan refenrensi sebelum bertindak dan sebelum mengambil keputusan.
Labels:
Careers
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
3 comments:
Selama saya bekerja saya gak pernah dapat gaji sejumlah yang disebutkan di atas!!! Beralasan klo saya minta resign az...
Emang kerja ente dimana bro???
Great Blog..!!!! Keep Blogging.... :)
Posting Komentar